Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Referensi Jurnal Untuk Mahasiswa Pendidikan Biologi (IPA)

Konten [Tampil]
Referensi Jurnal Untuk Mahasiswa Pendidikan Biologi (IPA)
Jurnal ilmiah secara umum merupakan sebuah kaya tulis hasil penelitian yang dimuatkan atau dipublikasikan secara berkala baik dalam bentukan cetakan maupun elektronik yang bertujuan untuk memajukan ataupun memberikan pembaharuan dalam ilmu pengetahuan. Istilah "jurnal" bagi mahasiswa bukanlah sebuah hal yang baru, melainkan sudah menjadi "makanan" atau referensi dalam menyelesaikan berbagai tugas dalam bangku perkuliahan.  Namun, dalam pemilihan sumber referensi atau rujukan maka diperlukan publikasi jurnal yang dapat dipertanggungjawabkan secara keilmuwan.

Untuk itu, penulis mencoba menampilkan sumber-sumber publikasi junal pembelajaran biologi dan IPA yang telah terakreditasi dan terdaftar dalam sinta.ristekbrin.go.id bisa dijadikan sebagai sumber referensi.
  1. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia (Indonesian Journal of Science Education)
    Universitas Negeri Semarang
  2. Jurnal Cakrawala Pendidikan
    Universitas Negeri Yogyakarta 
  3. Jurnal Penelitian dan Pembelajaran IPA
    Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  4. Jurnal Kependidikan: Penelitian Inovasi Pembelajaran
    Universitas Negeri Yogyakarta
  5. Dinamika Pendidikan
    Universitas Negeri Semarang
  6. Biosaintifika: Journal of Biology & Biology Education
    Universitas Negeri Semarang
  7. Biosfer: Jurnal Pendidikan Biologi
    Universitas Negeri Jakarta
  8. Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan
    Universitas Negeri Yogyakarta
  9. JPBI (Jurnal Pendidikan Biologi Indonesia)
    Universitas Muhammadiyah Malang
  10. Jurnal Inovasi Pendidikan IPA 
    Universitas Negeri Yogyakarta
  11. Kwangsan: Jurnal Teknologi Pendidikan
    Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
  12. ANDHARUPA: Jurnal Desain Komunikasi Visual dan Multimedia
    Universitas Dian Nuswantoro
  13. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA
    Universitas Indraprasta PGRI
  14. Jurnal Teknologi Pendidikan
    Universitas Negeri Jakarta
  15. Jurnal Ilmu Pendidikan
    Universitas Negeri Malang
  16. Jurnal Pendidikan Progresif
    Universitas Lampung
  17. Jurnal Pengajaran MIPA
    Universitas Pendidikan Indonesia
  18. BIOEDUSCIENCE: Jurnal Pendidikan Biologi & Sains
    Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka
  19. Jurnal Pendidikan Biologi
    Universitas Negeri Medan
  20. Biosfer: Jurnal Tadris Biologi
    Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung
  21. Jurnal Pendidikan Biologi
    Universitas Negeri Malang
  22. Bioedusains: Jurnal Pendidikan Biologi dan Sains
    Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan, dan Ekonomi
  23. JPBIO (Jurnal Pendidikan Biologi)
    STKIP Persada Khatulistiwa Sintang
  24. Edubiotik: Jurnal Pendidikan, Biologi dan Terapan
    IKIP Budi Utomo
  25. Biota: Biologi dan Pendidikan Biologi
    Universitas Islam Negeri Mataram
  26. Pedagogi Hayati
    Universitas Maritim Raja Ali Haji
  27. Bioedukasi: Jurnal Biologi dan Pembelajarannya
    Universitas Jember
Dewanto Huang
Dewanto Huang Pembelajar & Pengajar MIPA
Print Friendly and PDF

1 comment for "Referensi Jurnal Untuk Mahasiswa Pendidikan Biologi (IPA)"